MUI Sidoarjo Perkuat Sinergi Pengawasan Aliran Kepercayaan Bersama Kejaksaan Negeri
Sidoarjo, 24 Oktober 2025 — Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Sidoarjo terus menunjukkan komitmennya dalam memperkuat pengawasan terhadap perkembangan aliran kepercayaan di masyarakat. Dalam rapat koordinasi yang digelar oleh Kejaksaan Negeri Sidoarjo, MUI hadir melalui perwakilannya, Sholehuddin, yang juga menjabat sebagai Sekretaris Komisi Fatwa. Pertemuan yang berlangsung di ruang rapat Kejaksaan tersebut turut dihadiri oleh…